Pasti banyak orang ingin mengunjungi tempat wisata Singapura gratis ternyata ada serta nyata. Selain tidak dipungut biaya tiket masuk, para pengunjungnya juga dapat menikmati beragam keindahan sekaligus keunikan pada tiap destinasi wisatanya masing-masing.
Oleh karenanya, jangan sampai menyesal dengan tidak melakukan serta mengunjunginya sekarang atau nanti di kemudian hari. Tentu saja pada saat liburan seru serta menyenangkan bersama seluruh anggota keluarga dan orang-orang tercinta.
Meskipun tempat wisatanya gratis, tetapi Anda bisa melakukan banyak hal positif di dalamnya. Bagi orang-orang belum pernah mengetahuinya, silahkan membaca uraian disini yang semoga bermanfaat. Terutama bagi Anda sekalian yang nantinya baru pertama kali mengunjunginya.
Beragam Kegiatan saat Mengunjungi Tempat Wisata Singapura Gratis
Seperti liburan pada umumnya, Anda bersama seluruh turis saat mengunjungi Singapore pasti ingin mendapatkan sesuatu yang baru. Sesuatu tersebut belum pernah dirasakan pada saat berlibur di negara, lokasi, atau destinasi wisata lain.
Jika seperti itu, silahkan saja berkunjung ke beberapa tempat wisata Singapura gratis yang sengaja dibuka untuk umum. Lalu, apa saja kegiatan dapat dilakukan oleh para turis saat mengunjunginya? Berikut informasi menariknya dan harus Anda baca.
1. Menikmati Pemandangan Menakjubkan
Memang benar, Anda bisa menikmati pemandangan menakjubkan serta tidak bisa dilupakan saat berkunjung ke beberapa destinasi wisatanya. Misalnya, Garden By The Bay, Melion Park, air terjun Rain Vortex, serta masih banyak lagi lainnya.
Pastinya lebih seru melakukannya bersama orang-orang terdekat, lalu jangan lupa mengabadikannya dalam format foto dan video. Tentu saja untuk dokumentasi dan bukti bahwa Anda sudah pernah mengunjungi beberapa tempat tersebut meskipun gratisan.
Bagi masyarakat Singapore, pemandangan berbagai kelap-kelip lampu berwarna-warni tentu sudah biasa melihatnya. Berbeda dengan Anda mungkin baru pertama kali akan mengunjungi dan melakukannya.
2. Beraktivitas dan Beratraksi Seru
Masih ada kegiatan lain saat Anda berkunjung ke tempat wisata Singapura gratis, yaitu beratraksi seru dan menyenangkan. Misalnya, Canopy bridge, Hadge Maze, Walking Net, dan lainnya. Mungkin Anda belum pernah melakukannya sekaligus masih asing dengan istilah-istilah tersebut.
Pastinya membuat banyak orang deg-degan terutama baru pertama melakukannya. Oleh karenanya, tidak ada salahnya mencoba atraksinya langsung. Tidak perlu khawatir dengan segi keselamatannya karena sudah terpasang peralatan lengkap dan dalam pengawasan petugas profesional.
Seperti mengikuti outbound, tetapi di tempat yang lebih modern serta ditonton banyak orang. Tidak perlu grogi atau canggung melakukannya karena tidak sedikit pengunjung ingin mencobanya langsung.
3. Refreshing untuk Menyegarkan Otak
Bagi Anda yang sangat membutuhkan refreshing untuk menyegarkan otak, silahkan mengunjungi beberapa tempat wisata Singapura gratis. Fort Canning Park salah satunya yang menyajikan oase hijau dengan pemandangan begitu memanjakan mata.
Selain itu, ada Marina Barrage yang tidak kalah cantik dan mengesankan pemandangannya. Sebuah bendungan multifungsi dikelola dengan teknologi canggih serta profesional. Hasilnya bisa menyuplai air bersih, mengatasi banjir, hingga menghasilkan energi ramah lingkungan.
Anda yang bisa melihat pemandangan di sekitar bendungannya dari atas dan cukup ramai saat pagi serta sore hari. Tidak perlu membayar untuk masuk ke dalam kompleksnya. Namun, harus mematuhi aturan dan larangan yang sudah ditetapkan oleh pihak pengelolanya.
4. Berburu Barang Fashion
Jangan sampai melewatkan kegiatan shopping atau berbelanja saat mengunjungi tempat wisata Singapura gratis. Haji Lane salah satu lokasinya yang menyediakan berbagai produk barang bertema fashion. Daya tariknya luar biasa hingga menjadikan banyak turis asing mengunjunginya.
Mirip kawasan pusat perdagangan dengan beragam jenis dan macam penjual. Mulai dari toko kelontong, butik, cafe, serta lainnya. Anda juga direkomendasikan membeli oleh-oleh atau produk barang tanpa pungutan pajak di Changi Airport.
Bandara udara internasional milik Singapore tersebut memang menerapkan kawasan tanpa pungutan pajak untuk semua produk barang yang dijual. Dengan begitu, Anda bisa membeli barang-barang yang diinginkan lebih murah.
Jika sangat tertarik liburan ke Singapura atau Malaysia dan ingin melakukan beragam aktifitas seperti diuraikan diatas, silahkan merencanakannya segera. Hubungi saja https://tourwisatasingapura.com/ melalui SGCab yang menyajikan informasinya lebih lengkap.
Untuk perwakilan di Indonesia, kami akan berkantor di Kota Yogyakarta. Jadi, Anda yang berencana liburan ke Malaysia atau Singapura bisa segera menghubungi kami.
Beserta layanan rental kendaraan bermotor yang sangat Anda butuhkan nanti saat berada disana. Dengan begitu, Anda bisa mengunjungi banyak tempat wisata Singapura gratis dan melakukan berbagai kegiatan menarik.